Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2019

Contoh Soal Mengkonfigurasikan VLAN

CONTOH SOAL MENGKONFIGURASIKAN VLAN Hai teman-teman semua kembali kita berjumpa lagi bersama Saya, kali ini saya akan membahas tentang soal-soal latihan yang   berkaitan dengan materi mengkonfigurasikan VLAN, pada hari ini kami semua Siswa/Siswi magang di Ekklesia Komputer mendapat tugas untuk membuat soal pilihan ganda sebanyak 10 butir soal sesuai materi yang di bagikan masing-masing   dari instruktur, Sebelum masuk kebagian contoh soalnya ada baiknya kita bahas terlebih dahulu pengertian dari VLAN (Virtual LAN) tersebut. VLAN (Virtual LAN) merupakan suatu teknik pembuatan jaringan LAN secara virtual/abstract yang tak terbatas pada lokasi fisik seperti LAN (Local Area Network), dan hal ini mengakibatkan suatu network dapat dikonfigurasi secara virtual tanpa harus menuruti lokasi fisik peralatan. Begitulah pengertiannya dan berikut beberapa soal yang Saya buat menurut materi yang kita bahas kali ini Soal Artikel Menkonfigurasi VLAN 1.        VLAN berfungsi sebagai ?

Mengkonfigurasikan VLAN

Gambar
MENGKONFIGURASIKAN VLAN Hallo teman-teman semua kembali lagi bersama Aprila Taneo, siswi magang dari Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Kabkupaten Kupang, yang melakukan Praktek Kerja Lapnagan di PT.EKKLESIA KOMPUTER yang di mulai sejak tanggal 25 juli 2019 yang lalu, pada hari ini kami semua di tugaskan untuk membuat sebuah artikel tentang materi yang di dapatkan dengan cara mengambil lotre, dan tugas yang di berikan ini dikerjakan berdua, saya berpasangan dengan teman saya Jeni Neno untuk mengerjakan tugas yang di berikan, kami mendapatkan materi tentang Mengkonfigurasikan VLAN. Pada artikel kali ini Saya di bantu Teman Saya Jeni Neno akan membahas mengenai cara "Konfigurasi VLAN Pada Switch Manageable dan Router Cisco". Sebelum masuk kebagian konfigurasi ada baiknya kita bahas terlebih dahulu pengertian dari VLAN (Virtual LAN) tersebut. VLAN (Virtual LAN) merupakan suatu teknik pembuatan jaringan LAN secara virtual/abstract yang tak terbatas pada lokasi fisik seper

Kegiatan 17 Agustus 2019

Gambar
ARTIKEL Kegiatan 17 Agustus 2019 Dirgahayu Republik Indonesia Ku yang ke 74 Hallo… teman-Teman Semua, Perkenalkan Nama Saya Aprilia Taneo, Siswi Dari SMKN 1 Kabupaten Kupang, pada artikel saya kali ini Saya akan menceritakan kegiatan yang saya lakukan pada 17 Agustus tahun ini.   Pada 17 Agustus Saya mengikuti Upacara Pengibaran Bendera Pusaka di Kantor Bupati Kabupaten kupang, Untuk memperingati HUT RI yang ke 74   upacara di mulai tepat pukul 8.00 WITA, dan berakhir pada pukul 10.00 WITA Setelah Upacara selesai saya dan teman-teman menonton pertunjukan Drumband Sekda Kabupaten Kupang yang pada saat itu memeriahkan HUT RI DI Kantor Bupati tempat kami upacara, penampilan Drumband yang di tampilkan sangat memukau dengan mayoret yang begitu lincah untuk memimpin para pemusik, penampilan para anggota Cheerleader yang begitu pandai dalam menari, dan anggota-anggota drumband yang memainkan genderang, tenor, bass, trio, lira dan lainnya dengan begitu kompak sehingga menghasilka

kegiatan Praktek Kerja Lapangan di Ekklesia Komputer

Gambar
ARTIKEL PRAKTEK KERJA LAPANGAN DI EKKLESIA KOMPUTER Perkenalkan… Nama Saya Aprilia Taneo Siswa magang dari SMK NEGERI 1 KABUPATEN KUPANG Pada kesempatan ini saya akan menceritakan proses belajar di Ekklesia Komputer selama 2 minggu. Terhitung dari tanggal 25 juli 2019-13 agustus 2019 Pada tanggal 25 juli 2019 pihak Sekolah mengantarkan kami untuk mengikuti kegiatan PKL (Praktek Kerja Lapangan) di Ekklesia Komputer. Pada hari pertama Kami semua di perkenalkan dengan ibu Tri Suris Lestari S.Kom,MM selaku pimpinan di ekklesi komputer yang memperkenankan kami untuk bisa mengukuti pelatihan setelah itu kami di di ajar untuk mengisi form pendaftaran secara online untuk kepentingan data Dapodik setelah itu kami diajarkan untuk membuat akun G-mail bagi yang belum Memiliki akun Pada hari jumat kami disuru untuk membuka Google Classroom untuk mengerjakan tugas-tugas yaitu mencari artikel tentang menganalisis jaringan berbasis luas, mengevaluasi jaringan berbasis nirkabel, dan m